Pengembangan Konsep Green Cities

kota hijau. Dimana green cities ini akan dikenal sebagai salah satu kota sehat yang mempunyai keseimbangan antara pembangunan dan perkembangan kota sesuai dengan kelestarian lingkungan. Dengan mengusung konsep kota hijau atau green cities ini, maka diharapkan agar kota tersebut dapat mewujudkan suatu kondisi kota yang aman, nyaman, bersih dan sehat. Untuk itu analisa pengembangan perkotaan dengan konsep green cities ini merupakan sebuah konsep perkotaan dengan masalah lingkungan hidup, ekonomi dan sosial budaya

Seperti yang telah dikatakan bahwa kota ini nantinya akan mempunyai konsep dengan menggunakan kota hijau. Dimana green cities ini akan dikenal sebagai salah satu kota sehat yang mempunyai keseimbangan antara pembangunan dan perkembangan kota sesuai dengan kelestarian lingkungan. Dengan mengusung konsep kota hijau atau green cities ini, maka diharapkan agar kota tersebut dapat mewujudkan suatu kondisi kota yang aman, nyaman, bersih dan sehat. Untuk itu analisa pengembangan perkotaan dengan konsep green cities ini merupakan sebuah konsep perkotaan dengan masalah lingkungan hidup, ekonomi dan sosial budaya. 

Ciri-Ciri Green Cities

  1. Green planning and design, dalam konsep perencanaan dan rancangan hijau pada green cities ini sangat dibutuhkan. Karena dengan adanya perencanaan seperti ini, maka akan ada beberapa tata guna lahan dan bangunan yang dapat dibahas agar lebih ramah lingkungan.
  2. Green open space, untuk mengembangkan konsep analisa pengembangan perkotaan, maka diperlukan adanya ruang terbuka hijau yang bertujuan untuk mengurangi polusi, menambah kesan estetika dalam tatanan kota dan menciptakan iklim mikro yang nyaman.
  3. Green waste, pengelolaan sampah hijau ini mempunyai prinsip pada pengurangan dan daur ulang. Selain mempunyai prinsip itu, pengelolaan sampah hijau juga harus didukung dengan teknologi yang ramah lingkungan agar tidak menimbulkan masalah baru.
  4. Green transportation, salah satu ciri lain yang dapat diterapkan adalah transportasi hijau. Hal ini bertujuan untuk membangun transportasi massal yang berkualitas dan mengurangi penggunaan kendaraan pribadi. Banyak sekali manfaat dari green transportasi ini salah satunya untuk mengurangi emisi kendaraan serta menciptakan ruang jalan yang ramah bagi pejalan kaki.
  5. Green water, konsep ini bertujuan untuk mengurangi penggunaan air dan menciptakan air yang berkualitas. Dengan mengandalkan teknologi yang maju, maka dapat menciptakan penyediaan air siap minum, penggunaan ulang dan pengolahan grey water. Beberapa ciri diatas merupakan beberapa hal yang perlu dipertimbangkan untuk melakukan analisa pengembangan perkotaan dengan konsep green cities. Karena kota hijau ini mempunya misi yang tidak hanya menghijaukan kota, tetapi lebih luas dari itu. Salah satunya adalah kota yang ramah lingkungan.

Leave a Reply